LANGKAH SETTING GOLD WAVE DAN MEMULAI PERSIAPAN RECORDING

Penulis: Cito

Editor: Rino Jefriansyah, S. S.

 

Hello sobat BMT. Sobat tahu GoldWave kan? Ya, tepat sekali. GoldWave adalah software digital audio walk station, di mana fungsinya untuk recording dan editing audio. Mari kita kenali GoldWave lebih jauh!Continue Reading LANGKAH SETTING GOLD WAVE DAN MEMULAI PERSIAPAN RECORDING

Coretan Mas Rexya

Editor: Rino Jefriansyah, S. S.

 

Zaman sekarang sudah tidak aneh lagi dengan sebutan smart phone atau ponsel pintar. Melalui smart phone ini, kita bisa mengakses apa saja yang kita inginkan. Seolah-olah, dunia ada dalam satu genggaman tangan. Dalam kata lain, smart phone ini adalah alat untuk memudahkan semua orang dalam menyelasaikan pekerjaannya sehari-hari atau untuk sekedar bersenang-senang. Mulai dari kalangan rakyat biasa, kalangan pejabat, orang penting, dan lainnya, pasti sudah memiliki smart phone. Bahkan, sampai juga kepada teman-teman kita yang tunanetra.
Continue Reading Coretan Mas Rexya

PENJELASAN TENTANG MARKDOWN (Versi Tunanetra)

Penulis: primaagussetiyawan

Editor: Rino Jefriansyah, S. S.

 

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Hai visitor. Selamat hari ini. Di postingan pertama, saya akan sharing soal

markdown.

Saya ingin sekali mencoba berbagi sedikit pengetahuan tentang md code. Tanpa basa-basi, saya bagikan disini.
Continue Reading PENJELASAN TENTANG MARKDOWN (Versi Tunanetra)

error: Konten terlindungi !!